Selasa, 28 Februari 2023

Lagi, Babinsa Koramil Baradatu Bersama Warga Gotong Royong, Akibat Rumah Warga Tertimpa Pohon.

 Lagi, Babinsa Koramil Baradatu Bersama Warga Gotong Royong, Akibat Rumah Warga Tertimpa Pohon.



*Way Kanan* - Hujan deras di sertai angin kencang di wilayah Kecamatan Baradatu, mengakibatkan pohon kelapa tumbang dan menimpa rumah warga

Kampung Tiuh Balak 1 Kec. Baradatu Kab. Way kanan.


Babinsa Koramil 427-06/BRD

Koptu Mahmudiyono bersama warga membantu evakuasi pohon tumbang tersebut, Selasa (28-02) sore.


Koptu Mahmudiyono menuturkan, dari kejadian tersebut tidak ada korban jiwa, tetapi mengakibatkan atap rumah milik Wahidi (46) rusak.


Koptu Mahmudiyono berpesan kepada warga binaan, saat ini sering sekali di daerah kita hujan di sertai angin yang kencang, waspadai pohon-pohon yang berdekatan dengan rumah, karena sangat rentan sekali tumpang.

Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Total Tayangan Halaman

Wisata Way Kanan

Cari Info Way Kanan

Diberdayakan oleh Blogger.

Blog Archive