Minggu, 22 Mei 2022

Babinsa Koramil 427-02/Kasui Kodim 0427/ WK Melaksanakan Kegiatan Komsos Dengan Warga di Kampung Binaan

 Babinsa Koramil 427-02/Kasui, Serda Sulistiyo melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dengan warga didesa binaan dalam setiap kegiatan warga agar terwujudnya kedekatan Babinsa dengan warga binaan di Kampung. Simpang tiga Kec. Rebang tangkas Kab. Way kanan. Senin(23/05/2022).



Kegiatan komsos ini agar dapat menaruh sisi positif untuk masyarakat, agar dengan adanya Babinsa yang berkeliling di desa binaannya, akan dapat mengetahui permasalahan dan cepat mencari solusi untuk memecahkan masalah yang ada di warga binaanya dan turut serta membantu mengatasi segala kesulitan warganya, agar terciptanya keharmonisan dan kedekatan Babinsa dengan warga di kampung binaanya.


Serda Sulistiyo, sebagai Babinsa Koramil 427-02/Kasui, yang ada di wilayah melalui kegiatan Komsos kepada warga binaanya, yang akan terus memberikan motivasi, serta dorongan dan ide-ide agar dapat bermanfaat untuk perkembang perekomomian dan terjalinnya keakraban antara Babinsa dengan warga di wilayah binaan dan juga selalu siap membantu segala kesulitan yang ada warganya.

Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Total Tayangan Halaman

Wisata Way Kanan

Cari Info Way Kanan

Diberdayakan oleh Blogger.

Blog Archive